
Pimpin Golkar Sulut, Christiany Paruntu Berikan Nuansa Damai dan Ketenangan
Reporter: Jun Saroinsong | Editor: Redaksi CAKRAWALLA – Christiany Eugenia Paruntu mulai memimpin DPD I Partai Golkar Sulawesi Utara usai terpilih secara aklamasi dalam Musdalub yang dilaksanakan akhir 2017 lalu di Jakarta. Sejak saat itu, sejumlah terobosan dan pembenahan internal terus dilakukan Bupati Minahasa Selatan dua periode ini guna membesarkan ‘Beringin’ di Bumi Nyiur Melambai…