oleh

Sebut Persiapan TIFF 2024 Semakin Matang, Judhistira: Tahapan Masih Sesuai Yang Diagendakan

Tomohon, CAKRAWALA – Sekretaris Panitia Pelaksana Judhistira Siwu SE MSi menjelaskan pelaksanaan Iven Tomohon International Flower Festival (TIFF) 2024 sampai dengan saat ini tahapan masih sesuai yang diagendakan.

BACA JUGA :  Tetap Bersinergi, Forkopimda Dapat Apresiasi dari Wali Kota Tomohon

“Ya, sebagaimana yang kita agendakan. Untuk persiapannya semakin matang,” tutur Siwu kepada media ini.

BACA JUGA :  Wali Kota Tomohon Tinjau SPAM Mata Air Terlindungi di Lahendong

Dikatakannya, untuk pembukaan akan digelar di GOR Babe Palar dan rencananya akan dibuka oleh Gubernur Sulut Olly Dondokambey.

Komentar